Kamis, 10 Januari 2019

   JARINGAN 
1.Jelaskan apa yang dimaksud dengan jaringan!
2.Apakah perbedaan jaringan dan internet!
3.Apakah yang harus ada dalam membangun sebuah jaringan!
4.Jelaskan keuntungan dan kerugian dari jaringan!
5.Apakah yang di maksud dengan operator!

JAWAB 

1.Jaringan (Network) adalah sebuah sitem operasi terdiri atas sejumlah komputer dan  perangkat jaringan lainnya yang bekerja bersama-sama untuk mencapai suatu tujuan yang sama atau suatu jaringan kerja yang teridiri dari titik-titik yang terhubung satu sama lain,dengan atau tanpa kabel.

2.Perbedaanya:
   -Jaringan komputer mengatur komputer dari mulai,proses,hingga akhir informasi atau data tersampaikan,yang disebut network hubs.
   -internet membantu pengguna dalam mengakses World Wide Web (WWW),sedangkan koneksi jaringan membantu pengguna dalam mengakses perangkat komputer tertentu.
   -Jaringan memungkinkan orang yang menggunakan komputer untuk terhubung ke web dan sekali terhubung ke internet,orang bisa belajar banyak hal dan mendapatkan pengetahuan.
   -Internet menjadi sekumpulan jaringan yang berbeda dan saling berkaitan di seluruh dunia.
   -Jaringan adalah penghubung antar komputer.
   -Jaringan merupakan sistem terpusat dan dikendalikan oleh orang orang yang memiliki kewenangan tertentu,yang diimplementasikan di dalam jaringan client-server.


3.-Komputer yang digunakan sebagai server
   -Beberapa komputer untuk workstation 
   -Hub  atau switch 
   -Kabel UTP 
   -Conector 
 -Fault Tolerance 
    Seuah pemahaman dimana di dalam membangun sebuah jaringan kita harus meminimalisir terjadinya sebuah gangguan dan memastikan seluruh infrastuktur yang di bangun dapat terus berjalan dengan baik dan sempurna.
  -Scalability
    Bagaimana menjaga performa dari jaringan komputer agar tidak berkurang ketika akan melakukan ekspansi jaringan.
  -Quality Of Service 
bagaimana cara kita membagi-bagi dengan kriteria yang ditentukan dalam suatu organisasi.
  -Security 
Keamanan dan jaringan yang akan kita buat harus selalu menjadi perhatian yang dibilang cukup.

4.Keuntungan dan Kerugian 
 Keuntungan Jaringan :
 -Berbagi Hardware
 -Menghemat biaya 
 -Memberikan keamanan dan keteraturan data.
 -Manajemen sumber daya lebih efisien
 -Membantu usaha dalam melayani klien mereka secara lebih efektif
 -Memungkinkan kelompok kerja berkomunikasi dengan lebih efisien

Kerugian Jaringan   : 
 -Manajemen perangkat keras dan administrasi sistem
 -Virus
 -Aplikasi virus dan metode hacking 
 -Sharing file yang tidak di inginkan 
 -Pengaksesan file yang terbatas 


5.Operator adalah simbol simbol khusus yang digunakan untuk mengoperasikan suatu nilai data (operand)

  



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Action Script

  1. Apakah yang dimaksud dengan Action Script?                                                                                 Jawab : Baha...